Mengetahui Fungsi Organel Sel Hewan – Dalam tubuh hewan memiliki bagian-bagian atau sebuah organel-organel yang memiliki fungsi dan peran masing-masing. Tahukah Anda? Fungsi organel-organel sel merupakan tanda bahwa organel sel hewan tersebut memiliki satu kinerja di dalam sel hewan.
Sel adalah sebuah bagian dari satu organisme yang dapat melakukan replikasi atau proses memperbanyak diri. Dan sel sendiri berbentuk sangat kecil untuk melihatnya kalian harus menggunakan alat pembesar satu benda, yaitu mikroskop. Dan makhluk hidup ini pastinya tidak sama antar sel.
Dan pada kesempatan kali ini saya akan menjabarkan sedikit mengenai fungsi organel-organel, sebagai berikut.
- Organel Pertama : Membran Sel
Membran sel ini adalah bagian paling luar yang memiliki tugas membungkus sel yang tersusun atas lemak (lipid) dan protein (lipoprotein). Selain itu, membran sel memiliki fungsi sebagai berikut.
- Melindungi satu sel
- Mengatur keluar masuknya satu zat
- Sebagai penerima rangsangan dari luar
- Organel Kedua : Sitoplasma
Sitoplasma merupakan sebuah cairan sel dan segala sesuatu yang larut di dalamnya, kecuali nukleus (inti dari sebuah sel) dan organel. Selain itu, sitoplasma itu terdiri dari protein material dan air. Sitoplasma ini juga berdifat koloid kompleks (tidak cair dan tidak padat) yang dapat berubah tergantung konsentrasi satu air. Jika konsentrasi air tinggi akan menjadi encer (sol). Fungsi sitoplasma sendiri di antaranya :
- Sebagai tempat berlangsungnya sebuah metabolisme sel
- Sebagai sumber bahan kimia sel
Kemudian terdapat beberapa organel yang juga memiliki fungsi, sebagai berikut.
- Organel Ketiga : Retikulum Endoplasma
Adalah sebuah bagian sel yang berbentuk benang-benang yang terdapat di inti sel. Fungsi retikulum endoplasma sebagai berikut.
- Sebagai Alat transportasi zat dalam sel sendiri
- Berguna untuk mensintesis lipid dalam sel
- Membantu dalam detoksifikasi sel-sel berbahaya
- Sintesis protein
- Organel Keempat : Mitokondria
Mitokondria adalah sebuah organel terbesar yang merupakan mesin dalam sel yang memiliki bentuk seperti cerutu yang memiliki dua lapis membran yang Luk-lekuk dan dinamakan kritas. Fungsi mitokondria sebagai berikut.
- Menghasilkan energi dalam bentuk ATP
- Sebagai respirasi seluler
Banyak lagi organel yang berada di dalam sel hewan. Semua organel juga mempunyai peran yang sangat penting di dalam tubuh hewan. Tidak hanya pada hewan saja, tumbuhan juga memiliki sel beserta organel-organel nya.